Sedekah Kurban Bersama Dompet Dhuafa

Sebentar lagi kita akan merayakan Idul Adha, untuk sebagian masyarakat rasanya memang berbeda dengan tahun lalu dikarenakan adanya pandemi saat ini. Kemungkinan besar akibatnya adalah menurunnya jumlah masyarakat yang berkurban.

Pandemi yang sudah berlangsung dari bulan Maret sampai sekarang menyebabkan banyak sekali yang kehilangan pekerjaan karena di PHK oleh kantornya. Pebisnis atau pedagang juga sangat banyak yang gulung tikar baik brand brand besar ataupun pedagang kecil.

Rasanya sangat sedih sekali melihat kondisi seperti ini yang tak terduga. Untuk hidup sehari-hari sudah sangat sulit.

Kalo tahun lalu di kompleks saya lumayan banyak yang berkurban. Tahun ini sangat terlihat perbedaanya. Sampai tanggal segini juga masih sangat sedikit yang sudah daftar untuk berkurban.

Kalo ingat tiap tahun menjelang Idul Adha rasanya selalu berkesan. Bisa ikut membagikan daging kepada masyarakat kurang mampu di sekitar kompleks rasanya bikin terharu. Pernah kebagian menjadi panitya dan untuk ibu-ibu tugas kita adalah memasak untuk bapak-bapak yang bertugas. Setelah itu kita juga membagikan hasil masakan kepada warga kompleks. Sungguh indah rasanya berbagi dengan sesama apapun itu caranya.

Hari Raya Kurban yang jadi sebuah perayaan besar bagi umat muslim, dimana kita memotong sapi dan kambing sebagai bentuk ketakwaan kita kepada Allah SWT. Ternyata menurut data IDEAS (Indonesia Development Islamic Studies) masih banyak masyarakat yang belum memerasakan nikmat dan berkahnya daging kurban.

Alhamdulillah Dompet Dhuafa mempunyai program Sedekah Daging Kurban yang dimulai dengan 100 rb rupiah. Daging ini akan dibagikan kepada masyarakat yang kurang mampu di seluruh pelosok Indonesia. Sesuai dengan namanya program sedekah daging termasuk sedekah bukan kurban. Jadi niat dan akadnya untuk sedekah.

“Dan orang yang disempitkan rejekinya hendaklah memberi nafkah dari harta yang diberikan Allah kepadanya. Allah tidak memikulkan beban kepada seseorang melainkan (sekedar) apa yang Allah berikanberikan kepadanya. Allah kelak akan memberikan kelapangan sesudah kesempitan. QS.At Thalaq 7.

Untuk info lengkapnya bisa dibaca di https://kitabisa.com/campaign/sedekahdagingkurban

Semoga di masa yang sulit ini kita tetap semangat untuk membantu sesama. Dengan bersedekah jangan kawatir untuk kekurangan ya karena Allah akan selalu membantu kita.

19 Comments

  • Mugniar July 24, 2020 at 2:32 pm

    Suka banget dengan program sedekah daging kurban ini jadi yang belum sanggup berkurban bisa membantu saudara yang lain

    Reply
  • Gina Nelwan July 24, 2020 at 5:05 pm

    bersedekah perbuatan yg mulai, sedekahnya jg kali ini gak begitu memberatkan ya…sukses utk dompe dhuafa (gina)

    Reply
  • Inova Melisa July 25, 2020 at 12:15 am

    Program yang sangat bagus ya Mba.. Semoga berkah dan lancar program ini.. Amin..

    Reply
  • Yudha July 25, 2020 at 7:45 am

    Setuju banget dengan konten kakak semoga tetap konsisten kak sehingga lebih banyak orang lagi yang terinspirasi ya kak

    Reply
  • Raja Lubis July 25, 2020 at 12:40 pm

    Selalu senang dengan program Dompet Dhuafa. Setelah ada Tabung Wakaf, sekarang ada sedekah daging. Alternatif bagi kita semua yang belum dimampukan untuk berkurban, namun tetap ingin berbuat baik. Insya Allah, nggak ada kebaikan yang nggak berbuah pahala.

    Reply
  • Novi July 25, 2020 at 1:24 pm

    i really appreciate Orang2 yang mau berbagi rezekinya dengan cara apapun termasuk, bersedekah daging qurban

    Reply
  • Milda Ini July 26, 2020 at 7:41 am

    i a support Dompet Duafa. They always have good ide, in so many act and humanity. I hope the project be success and usefull

    Reply
  • Taumy Alif July 26, 2020 at 8:09 am

    Alhamdulillah, lembaga amal seperti Dompet Dhuafa ini benar2 menjadi salah satu tempat untuk berbagi kebaikan dengan sesama diseluruh pelosok nusantara

    Reply
  • elya tami July 26, 2020 at 11:07 am

    Menyalurkan donasi lewat Dompet Dhuafa jadi nggak ragu ya mba,apalagi dengan program nya “Sedekah Daging”
    Diharapkan donasi yang telah terkumpul dapat tersalurkan dengan baik supaya bagi yang kurang mampu dapat menikmati daging qurban saat hari raya nanti

    Reply
  • ndueisndue July 26, 2020 at 2:49 pm

    programnya dompet dhuafa memang bagus bagus, untuk kita yang ingin berbagi tetapi memang belum cukup uangnya. nice to know. semoga menjadi berkah sedekah tahun ini

    Reply
  • Arda Sitepu July 26, 2020 at 11:06 pm

    Sedekah kurban bersama dompet duafa ini sangat baik dan bisa membantu sesama apalagi menjelang hari raya kurban ya mbak.

    Reply
  • Triani Retno July 27, 2020 at 3:51 am

    Aku belum tau gimana Idul Adha kali ini di kompleksku. Yang kutahu memang ada beberapa tetangga yang secara finansial jatuh banget gara-gara pandemi ini. Semoga kita bisa terus saling membantu ya.

    Reply
  • Andiyani July 27, 2020 at 7:35 am

    Semua campaign dari Dompet Dhuafa keren-keren 🥰 aku juga ikutan mba

    Reply
  • Shinta Asrini July 27, 2020 at 8:35 am

    alhamdulillah banget ya ada program kaya gini jadi kita bisa ikutan sedekah daging walopun gak berkurban ya

    Reply
  • Marfa July 27, 2020 at 8:53 am

    Indahnya ya kak hamdallah melalui Dompet Dhuafa ini kita bisa bersedekah, sangat membantu buat yg ingin berkurban dimulai dengan nominal kecil. Smg menjadi berkah

    Reply
  • Elisa July 27, 2020 at 9:09 am

    Semoga program ini bisa tepat sasaran ya, Mbak. Bermanfaat dan menjadi berkah bagi yang membutuhkan juga

    Reply
  • Rizka Edmanda July 27, 2020 at 9:30 am

    Tahun ini memutuskan untuk kurban lewat DD soalnya masjid dekat rumah banyak yg kurban jadi pembagian kayaknya disini sini aja kalau DD kan luas

    Reply
  • Fara Dillah July 27, 2020 at 10:06 am

    Alhamdulillah tahun ini dompet dhuafa mengadakan sedekah daging yang blm sempet berkurban bisa sedekah yah

    Reply
  • diazhollic July 29, 2020 at 10:04 am

    Dengan program sedekah daging ini sebagai bentuk kepedulian kita terhadap sesama dengan memberikan sedikit rejeki kita melalui dompet dhuafa

    Reply

Thanks for visiting my blog

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

error: Content is protected !!
%d bloggers like this: